SMK Kesehatan Sadewa untuk meningkatkan kualitas pendidik dalam mengajar peserta didik, sekolah dimotori dari Tim Pengembang Kurikulum serta didampingi oleh Bapak Kepala Sekolah Bapak Eka Setiadi, M.Pd memberikan fasilitas Kegiatan In House Training (IHT) untuk Bapak/Ibu guru. Kegiatan IHT dilaksanakan selama dua hari Jum’at – Sabtu, 24 – 25 Februari 2023 di SMK Kesehatan Sadewa. Rangkaian agenda dimulai pukul 08.00 […]
