Untuk meningkatkan kompetensi Tenaga Kependidikan, SMK Kesehatan Sadewa melaksanakan pelatihan di bidang Ketatausahaan Administrasi selama satu hari. Pada hari Sabtu, 24 Agustus 2024 menghadirkan narasumber yaitu Dra. Puji Astuti. Kepala SMK Kesehatan Sadewa menyampaikan, pelatihan kompetensi tenaga kependidikan ini perlu diadakan supaya dalam pengelolaan administrasi tersusun dan tertata sesuai dengan standar Administrasi Sekolah. Pelatihan ini dibuka langsung oleh Dra. Puji […]